Sebutan Pohon Keluarga atau Nama Keluarga dalam Bahasa Mandarin atau China Dari Ibu hingga Kakek

SRIPOKU.COM - Cara memperkenalkan anggota keluarga dalam Bahasa Mandarin atau Bahasa China.

Setiap keluarga pasti memiliki penamaan.

Baik dari keluarga pihak ibu maupun ayah.

Dalam bahasa Mandarin, cukup banyak penamaan untuk saudara dan kerabat.

Terlebih, setiap panggilan memiliki makna yang jelas akan garis keturunan dari jalur laki-laki atau perempuan.

Berikut ini Sripoku.com sajikan struktur penamaan keluarga dalam Bahasa Mandarin atau Bahasa China.

Ibu â€" 妈妈 (māma)

Ayah â€" 爸爸 (bàba)

Istri â€" 妻子 (QÄ«zi) atau 老婆 (lÇŽopó)

Suami â€" 丈夫 (ZhàngfÅ«) atau 老公 (lÇŽogōng)

Related Posts

0 Response to "Sebutan Pohon Keluarga atau Nama Keluarga dalam Bahasa Mandarin atau China Dari Ibu hingga Kakek"

Post a Comment